Hukum pajak merupakan lapangan khusus yang (terutama) di negara kita masih sangat impopulair. bukan hanya untuk khalayak ramai, melainkan -sayang sekali-pula bagi kebanyakan cerdik pandai, lapangan ini hingga kini masih merupakan terra incognita.
Buku pengantar ilmu pajak ini merupakan revisi penyempurnaan dari buku perpajakan : teori dan aplikasi yang pernah diterbitkan pada tahun 2005.
Buku ini disusun dengan maksud membantu para pembaca untuk dapat memahami dan mempelajari perpajakan secara praktis. pada prinsipnya, perpajakan bukan hanya perlu diketahui oleh kalangan terpelajar saja, namun bisa juga dipahami dan dipelajari secara menyeluruh oleh semua pihak yang ingin tahu tentang seluk-beluk perpajakan di indonesia.
Undang-undang perpajakan merupakan peraturan perundangan yang populer dan menjangkau seluruh lapisan masyarakat, baik kalangan bisnis, praktisi, akademisi, maupun masyarakat umum.
Ujian sertifikasi konsultan pajak (uskp) merupakan pintu gerbang bagi para individu untuk menjadi konsultan pajak dan mendirikan kantor konsultan pajak.
Pemasukan dari sektor perpajakan diharapkan semakin tumbuh akan membuat kemandirian pembiayaan negara yang tertuang pada APBN maupun APBD.
Kebutuhan pengetahuan perpajakan secara benar dan lengkap sangat diperlukan oleh perusahaan ataupun oleh para praktisi, lebih-lebih yang menginginkan menjadi konsultan di bidang perpajakkan.
Kebutuhan pengetahuan perpajakan secara benar dan lengkap sangat diperlukan oleh perusahaan ataupun oleh para praktisi, lebih-lebih yang menginginkan menjadi konsultan di bidang perpajakan.
Yang dimaksud dengan undang-undang pajak penghasilan dalam buku ini adalah undang-undang nomor 7 tahun 1983 tentang pajak penghasilan sebagaimana beberapa kali telah diubah dengan undang-undang nomor 7 tahun 1991, undang-undang nomor 10 tahun 1994, undang-undang no 7 tahun 1991, uu no 10 tahun 1994, uu no 17 tahun 2000, dan terakhir dengan undang-undang nomor 36 tahun 2008.