Buku Strategi Memperbaiki Ekonomi Umat Islam Krisis ekonomi yang menimpa Indonesia menimbulkan berbagai permasalahan, seperti meningkatnya angka kemiskinan, pengangguran, dan penyimpangan perilaku (etika) dalam berbisnis. Ekonomi global telah menguasai pasar dunia. Usaha kecil dan menengah kalah bersaing hingga gulung tikar. Ekonomi rakyat dan umat Islam semakin terpuruk. Buku Strategi Me…