Muhammadiyah sebagai gerakan tajdid yang dinamis, kreatif dan inovatif, pada dirinya telah menyatu kata-kata reformis dan modernis, sebagai simbol jati diri yang modern dan berwawasan masa depan.
Buku ini merupakan program induk yang dibuat oleh pimpinan Muhammadiyah Jawa Tengah terhadap pasca bencana yang meliputi landasan operasional, lokasi kegiatan, masalah, pembiayaan dan sejenisnya.