Buku ini akan memandu proses pengembangan perangkat lunak dalam kerangka SDLC (Sistem development life cycle) yang meliputi tahapan-tahapan perencanaan analisis perancangan implementasi-pengujian.
Buku ini menjelaskan berbagai fasilitas utama yang ada di eclipse, konsep pemrograman java secara umum, serta caara menggunakan eclipse dalam pengembangan aplikasi yang bersfiat umum yang user frendly.
buku ini teerutama ditunjukan keoada mahasiswa jurusan manajemen informatika, sistem informasi, serta teknik informatika juga sebagai pelengkap pustaka bagi mahasiswa dari jurusan teknik komputer.
dalam buku ini pembaca tidak dituntun untuk memahami UML, namun akan lebih dituntun untuk memahami penggunaan teknik-teknik untuk melakukan transformasi berbagai diagram UML yang paling umum ke kode-kode bahasa pemrograman java terkait.
buku ini pada dasarnya mencakup pengetahuan teknis dasar tentang internet dan perdagangan electronik (e-commerce)