Pendidikan tinggi merupakan aspek krusial dalam memajukan kehidupan berbangsa dan bernegara. Pendidikan tinggi merupakan satu wahana utama untuk berlangsungnya berbagai proses pengembangan dan peningkatan ilmu pengetahuan dan teknologi serta berperan penting dalam pengembangan peradaban bangsa melalui pengembangan warga dan masyarakat. Dengan demikian, agar bangsa Indonesia dapat mencapai kemaj…