Dalam menyaring pengalaman hidup berharga ini, Carl Gustav Jung menegaskan bahwa kelangsungan hidup peradaban kita akan sangat bergantung pada pelenyapan jurang pemisah antara aspek-aspek kesadaran dan ketidaksadaran di dalam psikologi manusia. Jung percaya bahwa keselamatan dunia tergantung pada keselamatan jiwa ketika manusia menemukan jati diri yang sejati, yang membimbingnya menerima anuger…