Buku ini memeberikan informasi tentang sejarah pemikiran ekonomi islam mulai dari masa wahyu, masa ekspansi islam, masa ijtihad: penyusunan ilmu-ilmu dan masa stagnasi pemikiran, prinsip-prinsip dasar ekonomi islam, juga potensi dan peranan ekonomi islam dalam pembangunan umat nasional dan global
Buku ini memberikan penjelasan mengenai proses pembangunan sistem ekonomi yang kuat, yaitu sistem ekonomi yang membawa berkah bagi umat manusia.
Ekonomi syariah di indonesia mengalami perkembangan yang cukup pesat.
Ekonomi syariah adalah suatu studi yang mempelajari cara-cara manusia mencapai kesejahteraan dan mendistribusikannya berdasarkan hukum islam.
Islam adalah suatu system jalan hidup yang utuh dan terpadu. ia memberikan konstribusi dan memperkaya khasanah bagi perkembangan ekonomi syariah dan pola pembiayaan syariah di jawa barat pada khususnya dan tanah air indonesia pada umumnya.
Hukum ekonomi syariah sebagai bagian dari syariah atau hukum islam yang kini berkembang pesat di seluruh dunia dan juga di indonesia, merupakan penggabungan antara hukum ekonomi konvensional - melalui transformasi proses islamisasi hukum oleh ahli ekonomi islam - dan fikih muamalat konvensional yang berakar panjang dalam sejarah dan tradisi islam.