Banyak orang yang niatnya investasi, tapi ujung-ujungnya trading. Atau sebaliknya, niatnya trading tapi ujung-ujungnya terpaksa investasi, karena sahamnya nyangkut. Oleh karena itulah saya ingin meluruskan mindset mereka mengenai trading saham. Mindset mereka hanya sekedar mencari cuan saat masuk ke market. Bahkan ada yang terjerat utang lalu berharap bisa menyelesaikan persoalan keuangannya de…
Isi buku ini memberikan manfaat langsung karena pengguna (investor) dapat menjadikannya sebagai strategi dan teknik bertransaksi / berinvestasi di bursa berjangka. buku seperti ini masih jarang ditulis oleh orang indonesia. beberapa buku karangan orang asing yang dijual di toko buku-meski isinya pandat namun faktor psikologis lokal tentu tidak dijelaskan.