Kalau mau jujur, sebenarnya Indonesia sedang tidak baik-baik saja. Ada saja masalah baru yang muncul dan sering kita lihat di jejaring sosial. Apa pun itu, dari mulai dinamika pendidikan yang tak menentu, isu kepemimpinan, teknologi yang tak terkendali, alam yang terciderai, hingga persiapan Pemilu. Mau tak mau, kesemuanya itu menjadi PR bagi siapa pun yang mencintai negeri ini. Sebagai bang…
Buku ini menguraikan pemikiran para tokoh dari beberapa bidang kehidupan yang memiliki kontribusi besar bagi keilmuan kita. Tidak hanya teori, mereka telah membuktikan bagaimana sebuah ide bisa diterima sekaligus memberdayakan orang lain. Ini artinya, apa yang mereka sumbangkan bukanlah omong kosong! Mereka berani tampil dengan mengusung perubahan yang tak biasa. Meski ada saatnya mendapatka…
Ada banyak hal di dunia ini yang tidak kita harapkan, karenanya kita meratap dan bersedih. Ada sisi kemanusiaan yang muncul saat kita mengalami hari-hari buruk. Seolah-olah, semua yang kita hadapi adalah akhir dari hidup. Kita pun mengutuknya dengan sangat keras dan melakukan aksi penolakan meski hanya di dalam hati. Apa hasilnya? Pikiran kita justru menjadi keruh dan hati merasa tidak tenang. …
Putiba dalah puisi tiga bit. Ratusan puisi yang merupakan karya dari ratusan penilis sepenjuru Indonesia, mengisi antologi ini. Antologi yang merupakan hasil pembukuan dari pelatihan menulis putiba oleh Prof. Tengsoe Tjahjono yang diselenggarakan SIP Publishing. Puisi-puisi mahakarya yang dituangkan ke dalam buku ini akan menjadi kawan pembaca di tengah rutinitasnya. Selamat menikmati.
Pribadi yang cerdas tidak hanya menguasai berbagai teori hidup, tetapi ia yang pintar dalam menyikapi masalah hidup. Apa pun yang terjadi pada dirinya dapat diatasi dengan bijaksana. Termasuk kemampuannya dalam mengendalikan diri untuk menyelesaikan apa pun masalah yang dihadapinya. Karena itu, orang-orang pintar lebih memilih untuk merampungkan masalah ketimbang lari dari masalah. Mereka ma…
Diakui atau tidak, kita sering kecewa lantaran ada harapan tidak terwujud. Bahkan kita sering marah karenanya. Ada banyak keyakinan, prinsip hidup, atau apapun itu faktanya tidak mampu mengubah keadaan. Kita benar-benar tersadar, sekeras apapun ikhtiar kita akan berbanding terbalik dengan hasil yang kita raih. Ada misteri takdir dari-Nya di sana. Hingga kita merenungi semua yang telah terlewati…
Jujur saja kita sangat berharap banyak dari negeri tercinta ini. Kita memiliki harapan lebih dari sekadar mendapatkan kesempatan untuk mencari nafkah dengan kondisi apa adanya, kita berharap negeri ini menjadi teladan soal kemanusiaan, perdamaian dan kemerdekaan, pusat kemajuan teknologi dan pemerataan pembangunan, hingga keterlibatan dalam isu ekonomi global. Itulah gambaran besar tentang apa …
Kita memang boleh merencanakan, tetapi pda akhirnya kita harus menerima apapun yang terjadi. Kita memang harus berusaha payah dan mati-matian berjuang, tetapi ada saaatnya kita harus merelakan hasilnya. Selalu ada ruang untuk kita melakukan yang terbaik, tetapi selalu ada waktu untuk kita memohon pertolongan-Nya. Selalu ada kesempatan untuk membuktikan bahwa kita memang mampu, tetapi ada kalany…
Ada tiga kemungkinan yang terjadi ketika kita menghadapi sistem ataupun kenyataan yang tak sesuai idealisme kita. Pertama, kita berdiam diri saja karena sadar ada hal-hal yang tidak bisa kita ubah. Kedua, kita berusaha mengikuti arus sembari pelan-pelan ikut membenahi hal-hal yang tidak sesuai dan sesekali bersuara. Ketiga, kita pun langsung mengubah sistem tersebut dengan tak henti-hentinya me…
Tidak mungkin kita terlepas dari masalah, karena pada ruang lingkup sekecil apa pun itu, masalh pasti hadir membayangi langkah kita. Bayangan itu senantiasa mengikuti di mana pun kita berada. Masalah ada di kantor, di tempat kerja, di rumah, dan bahkan di dalam diri kita sendiri. Ada yang sifatnya masalah sosial, pun yang bermasalah pada ranah pribadi. Semua ada kadarnya sendiri-sendiri. Namun …