anatomi berasal dari bahasa latin yaitu ana : bagian, memisahkan. tomi = tomneinei : iris, potong. fisiologi berasal dari kata fisis : alam atau cara kerja. logos : ilmu pengetahuan.
buku ini merupakan pengantar anatomi dan fisiologi tubuh manusia. pokok bahasan dalam buku ini tidak disajikan secara mendalam, tetapi hanya berupa ringkasan saja.
ketika menunjuk pada materi pelajaran, perlu kamu ketahui bahwa tidak ada yang lebih baik dari cliffsNotes. buku tutorial yang cepat dan efektif ini membantu menguasai konsep-konsep fisiologi - dari sel, jaringan, dan otot sampai sistem kekebalan, sistem pernafasan, dan sistem pembuluh darah jantung dan raihlah nilai setinggi-tingginya.
buku ini berisikan dasar-dasar pengetahuan mengenai struktur dan fungsi tubuh manusia, dan ditunjukan bagi mereka yang sebelumnya tidak memiliki basis pengetahuan tentang tubuh manusia.
anatomi dan fisiologi adalah studi terhadap struktur dan fungsi tubuh manusia. pada buku ini juga tercakup histologi dasar dan embriologi.