Pemerintahan adalah sebuah disiplin ilmu yang mandiri, bahkan juga seni (seni memerintah) dan moral (moral penjabat).
Metodologi ilmu pengetahuan menyajikan sebuah pengantar filsafat pengetahuan.
Buku ini menawarkan kepada para pembaca suatu bentuk yang mudah dalam mempelajari hukum ilmu negara
Dengan proklamasi kemerdekaan 18 tahun yang lalu, bangsa indonesia telah menaruh kehidupan politiknya dalam tangannya sendiri.
Dengan proklamasi kemerdekaan 18 tahun yang lalu, bangsa indonesia telah menaruh kehidupan politiknya dalam tangannya sendiri.
Buku pengantar ilmu pajak ini merupakan revisi penyempurnaan dari buku perpajakan : teori dan aplikasi yang pernah diterbitkan pada tahun 2005.
Apa itu politik ? politik sangat erat kaitannya dengan pengurusan dan pelayanan terhadap urusan rakyat oleh penguasa, bahkan politik merupakan pelayanan itu sendiri.
sebagai buku ajar utama, buku ini menjelaskan prinsip-prinsip pokok tentang pemahaman diri, masyarakat, dan lingkungan sekitar berikut wawasan komprehensif dan terpadu dalam mencari solusi efektif dan aplikatif terhadap masalah yang timbul dari interaksi di antara ketiganya.
Semula buku ini sebagai diktat pelajaran ilmu tauhid yang telah lama kami berikan kepada para siswa kami di balai perguruan darun najah bagian tsanawiyah tingkat aliyah di petukangan kebayoran lama jakarta,