Text
Katalog Koleksi Biota Laut Puslitbang Oseanologi-LIPI Jilid IV (Moluska : gastropoda, bivalvia, dan chephalopoda)
Moluska dari kelas pelecypoda atau bivalvia atau biasa disebut kerang-kerangan, adalah moluska yang mempunyai 2 buah cangkang yang dihubungkan oleh engsel elastis dan mantel berebentuk seperti kuping.
Tidak tersedia versi lain