Text
Risalah Pada Hukum Sihir Dan Perdukunan
Mengingat akhir-akhir ini banyak sekali tukang - tukang ramal yang mengaku dirinya sebagai thabib, dan mengobati orang sakit dengan jalan sihir atau perdukunan. mereka kini banyak menyebar di bebagai negara, orang-orang awam yang tidak mengerti sudah banyak menjadi korban pemerasan mereka.
Tidak tersedia versi lain