Text
Pokoknya Sunda InterPretasi Untuk Aksi
Buku ini tidak berambisi memberi solusi, tetapi lebih sebagai otokritik terhadap diri sendiri. Interpretasi dan kontekstualisasi simbol-simbol kesundaan seperti tampak dalam buku ini tidak terceraikan dari ziarah intelektual penulisnya yang dibesarkan dilingkungan pesantren di tatar sunda.
Tidak tersedia versi lain