Text
New Normal Innovations: adaptasi perpustakaan perguruan tinggi muhammadiyah 'aisyiyah
Pandemi Covid-19 telah merubah berbagai aspek kehidupan manusia, memupuskan harapan banyak orang, menggagalkan perencanaan, dan merubah sistem pendidikan. Pendidikan Jaraka Jauh/ PJJ (distancing learnig) merupakan pilihan yang dianggap tepat di era Adaptasi Kebiasaan Baru (new normal) ini. Mengantisipasi perubahan yang mendadak dan tak bisa dihindarkan ini, Alhamdulillah para pustakwan perpustakaan Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah berkreasi dan produktif. Melalui buku ini mereka berbagai pengetahuan (sharing knowlwdge), mengemukakan pemikiran baru, dan mengajak mencari solusi yang dirangkum dalam buku yang berjudul New Normal Innovations: adaptasi Perpustakaan PPTMA, diharapkan bacaan ini mempercepat kemajuan perpustakaan agar PTMA yang merupakan pilar penting Persyarikatan semakin berkemajuan.
Tidak tersedia versi lain